Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sijunjung penghujan! bagaimana dengan nasip petani karet?

Info Sijunjung >> Sijunjung penghujan! bagaimana dengan nasip petani karet?

selamat datang di infosijunjung. info sijunjung pada kesempatan ini adalah mengenai ekonomi sijunjung, sijunjung masyarakatnya didominasi oleh para petani salah satunya petani karet. musim penghujan telah datang dari beberapa bulan lalu. bagaimana dengan nasip para petani karet itu?
saat musim penghujan seperti sekarang ini semua serba becek dan serba susah, hujan memang nikmat tapi apabila berkepanjangan bisa menjadi bencana. salah satunya kepada efek perekonomian disijunjung.
saat hujan batang karet akan basah dan apabila tetap digarap atau ditakiek bahaso awaknyo maka getah yang ditakiek itu akan pencong-pencong (tidak masuk kedalam wadah) dan juga batang karet bisa rusak apabila ditakiek saat lembab.
sekarang ini masyarakat sijunjung yang petani karet terpaksa menjadi 2 profesi, ada yang menjadi kuli bangunan, ju puai kesawah orang, mengerjakan sawah orang, ma ambah ladang urang, ma maga polak urang, semua dikerjakan. apabila batang karet tidak basah maka masyarakat akan manakiek dulu dan kerja sambilan.

ada masyarakat sijunjung yang jadi penambang emas, padahal musim penghujan air sungai cendrung meluap.
ada juga masyarakat yang hanya menakiek, apabila hujan redah maka walaupun batang karet basah tetap ditakiek walaupun lama dan ditunggu sampai tapek gatah titik ditimpuruang.

jika hujan seharian maka masyarakat terpaksa tidak menakiek, selain itu harga karet yang murah juga menjadi masalah bagi masyarakat sijunjung yang didominasi petani ini.

di saat seperti ini masyarakat mengatur segala sesuatunya agar tercukupi setiap minggunya, mulai dari pengeluaran. pengeluaran hanya yang penting saja, yang kurang penting maka tidak dibeli.

seperti keluarga saya di kenagarian tanjung koto vii ayah saya petani karet, kerja sambilan jika ada, jika tidak yah menakiek getah basah dan pengeluaran terpaksa di hemat-hemat, tapi alhamdulillah pada saat ini saya masih bisa sekolah dan jajan walaupun perekonomian saya sangat dibawah pada saat ini, banyak juga tetangga yang seperti saya dan mungkin rata-rata petani karet disijunjung seperti keluarga saya dan tetangga saya.

ini menjadi problema kita bersama masyarakat sijunjung, kita harus pandai-pandai mengelolah semuanya, kalau tidak pandai yah bapandai-pandai harus.

yang penting kita masyarakat sijunjung senantiasa berdoa dan meminta agar dicukupi rezki untuk biaya kehidupan kita.

bagi kita yang terpelajar maka kita harus menciptakan peluang kerja, kesempatan kerja atau lapangan pekerjaan di sijunjung ini, mulai dari bisnis UKM sampai bisnis besar yang memerlukan karyawan banyak agar masyarakat sijunjung makmur dan sejahterah. sekarang ini pengusaha di sijunjung hanya 2% atau mungkin kurang, 20% saja diantara kita yang menjadi pebisnis dan membutuhkan karyawan 10 orang masing-masingnya maka petani karet sijunjung akan bisa beralih profesi atau profesi ganda agar hidupnya makmur, dan tidak ada pengangguran disijunjung.

semoga perekonomian kita sijunjung lebih terangkat naik amin.. semoga artikel ini bermanfaat

Posting Komentar untuk "Sijunjung penghujan! bagaimana dengan nasip petani karet?"